NAPAK TILAS SEJARAH WALI SONGO DAN TADABBUR ALAM

 


Ekstrakurikuler BTA SMAN 1 Bluluk melaksanakan program Ziarah Wali dan TAdabbur alam dalal rangka napak tilas sejarah wali songo dan meneladani dakwahnya. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Sabtu 7 Desember 2024 dengan lokasi destinasi yaitu Makam Sunan Drajat, Makam Maulana Ishaq, dan Pantai Paciran.

Diharapkan dengan kegiatan tersebut bisa menumbuhkan semangat belajar dan memperdalam pengetahuan siswa tentang nilai-nilai dakwah para wali songo. disamping itu juga siswa bisa merasakan kebesaran Allah berupa hamparan laut yang indah dan mempesona.

No comments:

Post a Comment

Terima kasih telah mengunjungi situs ini